PASIEN DENGAN SEMANGAT SEMBUH YANG HEBAT
__–__
Kali ini team @akupuntur_kliniksmc_denpasar sangat beruntung bisa membagikan sedikit cerita bahagia dari salah satu sahabat dokter terbaik kami, atas seijin beliau kami ingin menularkan semangat bahwa Tuhan sangat baik terhadap apapun kondisi kita saat sakit,sedih bahkan kecewa Tuhan menitipkan anugrah kesembuhan melalui Titik Akupuntur di tubuh yg terserang stroke yang dapat kita regenerasi lebih cepat .
__–__
Beliau mengalami SH(stroke Hemoragic)+bellspalsy di usia yang masih produktif dengan lifestyle yang luar biasa baik ,Rajin olahraga,makan terkontrol dan sangat perhatian thd sekecil apapun kondisi tidak nyaman dalam tubuhnya.
__–__
Cara beliau menerima penyakitnya adalah semangat kami, Mulai dari Awal bedrest pasca operasi sampai akhirnya kami bergabung dengan team Rehabilitasi Medik Sangglah beliau sangat Semangat
__–__
Beberapa kali putus Asa sudah pasti, tapi dukungan keluarga ,sahabat yang luar biasa menjadikan penyakit nya pun adalah sahabat nya
Dan Sebuah kehormatan bagi kami pada hari Sabtu 1 September 2018 dari banyaknya pasien yang berkunjung salah satunya adalah beliau
__–__
Dengan semangat tongkat dan cara bicara yang mulai terkontrol kami melakukan pemetaan titik ulang dengan quantum Analyser Check-up dan semangat memulai Terapy pasca stroke kembali dengan sangat kooperatif
__–__
TERIMAKASIH dr.TK dan keluarga semoga kami bisa membantu lebih maksimal lagi
Poli Akupuntur @klinik_smc
081999113575
#pascastroke #testimonial #rehabilitasimedik #akupuntur #pascastroke #saraf #neuroaccupunture #kakuleher #tensitinggi #sakitpinggang #bellspalsy #nyerilutut #semangathidup #lifestyle #gym #goodfood #healty #baliakupuntur #therapist #akupunturdenpasar